-
Zidane Enggan Permasalahkan Gol Bunuh Diri Ramos
Berita Bola, “Zidane Enggan Permasalahkan Gol Bunuh Diri Ramos”
Real Madrid gagal memetik kemenangan dalam laga lanjutan Kamusjudi.com, Selasa (17/1/2017) dini hari WIB. Bertandang ke markas Sevilla, Los Blancos –julukan Madrid– harus menelan kekalahan 2-1.
El Real sebenarnya berpotensi meraih kemenangan. Sayang, Sergio Ramos mencetak gol bunuh diri di menit 85. Alhasil, kedudukan menjadi imbang. Tidak hanya sampai di situ, berselang lima menit kemudian, Stevan Jovetic menambah keunggulan Sevilla.
Pelatih Madrid, Zinedine Zidane, mengaku enggan mempermasalahkan gol bunuh diri Ramos. Sebab menurutnya, kapten El Real tersebut telah tampil apik dan tidak pantas menerima komentar miring.
Baca Juga, “Mourinho Frustrasi dengan Pertahanan Liverpool”
“Saya sangat bangga dengan kapten kami karena dia telah menunjukkan performa yang fantastis. Saya tidak memiliki masalah dengan skor yang dicetaknya,” jelas Zidane, mengutip dari laman resmi Real Madrid, Senin (16/1/2017).
“Ia menunjukkan karakter yang sebenarnya. Kini, kami harus mengucapkan selamat kepada Sevilla dan kembali fokus ke laga selanjutnya,” pungkasnya.
January 17, 2017 / Agen Bola / Comments Off on Zidane Enggan Permasalahkan Gol Bunuh Diri Ramos
Categories: Agen Poker
Mourinho Frustrasi dengan Pertahanan Liverpool Bintang Muda MU Alami Kecelakaan Mengerikan
Comments are currently closed.