-
Nainggolan Menjadi Korban Perampokan
Berita Bola, Pemain AS Roma berdarah Indonesia, Radja Nainggolan mengalami pengalaman buruk baru-baru ini. Itu terjadi karena dirinya baru saja dirampok. Seperti diberitakan Beritabintang.com, Rabu (11/5/2016), Nainggolan mengalami kerugian sekira Rp3 miliar.
Seperti diberitakan Gazzeta, rumah Nainggolan menjadi target kriminal ketika dirinya dan sang istri tengah berada di luar rumah bersama dengan teman-teman mereka. Setidaknya 15 jam mewah dibawa pergi oleh perampol.
Namun polisi Roma telah mengatakan bahwa jam yang hilang telah dikembalikan kepada Nainggolan. Namun perampokan tersebut meninggalkan trauma bagi Nainggolan dan istrinya. Keduanya dikabarkan telah meninggalkan rumah yang menjadi tempat perampolan.
Kejadian tersebut bukan pertama kalinya terjadi di Italia. Sebelumnya bintang Napoli, Lorenzo Insigne juga mengalami kerampokan. Beruntung bagi Insigne dan istri tidak mengalami cedera dalam perampokan tersebut.
May 11, 2016 / Agen Bola / Comments Off on Nainggolan Menjadi Korban Perampokan
Categories: Agen Poker
PSG Siap Borong Cristiano Ronaldo dan Diego Simeone Chelsea Ungguli Liverpool di Babak Pertama
Comments are currently closed.