-
David Beckham Ingin Boyong Ibrahimovic ke MLS
Berita Bola, LONDON – David Beckham mengungkapkan rencananya merekrut penyerang Paris Saint Germain, Zlatan Ibrahimovic, ke klubnya di Major League Soccer (MLS).
Jika dalam dua-tiga tahun lagi Ibrahimovic masih aktif bermain, Beckham ingin Ibrahimovic bergabung dengan klubnya.
Beckham menilai penyerang asal Swedia itu memiliki fisik yang luar biasa.
“Dia adalah monster yang memiliki kepercayaan diri tinggi, dan saya termasuk pengagum terbesarnya,” kata Beckham kepada Aftonbladet
December 23, 2015 / Agen Bola / Comments Off on David Beckham Ingin Boyong Ibrahimovic ke MLS
Categories: Agen Poker
Michu Gabung Klub Divisi Empat Spanyol Kemampuan Giggs Sebagai Manajer Diragukan
Comments are currently closed.